Semua orang unik, katanya.
Saat ditanya “Keunikan kamu apa?” Seketika membatu. Mungkin aku ditanya begitu, kalau kamu? Aku yakin kamu bisa jawab dengan mudahnya.
“Aku adalah Penulis novel feminisme dan juga menulis karya ilmiah tentang cinta” ucapmu dengan lantang.
Aku malah kebingungan, dibilang kreatif juga ngga. Soalnya aku ngegambar apa yang ada di depanku. Satu hal aja yang tidak bisa dilihat, yaitu masa depanku.
Haha, bercanda. Aku hanya pasrah karena tidak menemukan sesuatu yang bernama unik itu.
Tinggalkan komentar