bayangan
-
Aku melihatmu, mataku berbinar. Aku membayangkan dirimu menjadi pendampingku. Tapi, aku hanya bisa membayangkan. Tak bisa sepenuhnya itu menjadi kenyataan. Binar di matamu, bukan ketika melihatku. Dia yang kamu cari dan mungkin dia yang kamu inginkan. Read more
-
Aku hanya bisa berkata tentangku, tentang yang lain hanyalah sebuah sisipan yang tak kukuasai. Telah hilang ragaku dalam semayam, tersadar oleh bayanganku. Tanda yang berulang, menjadi kisah. Kisah pilu yang tertuju untuk cinta dan kematian. Rindu itu dekat, cinta itu disebelahmu. Semua menghilang karena tanda darimu harus kucari kembali. Tanpa tangis walaupun ingin. Ingin memelukmu; Read more
-
I lost myself, cause i just not good enough to reach someone who i liked to. Cukup, diri ini pesimis tentang mendekati. Mencintai dari jauh dan bersembunyi. Hingga hilang semua yang diharapkan. Berharap balik? Mungkin aku dibenci. Mungkin semua ini hanya persepsi, dari aku yang hanya bisa mengumpat. Takut, selalu saja begitu diriku. Aku menilai Read more
-
Ku merindukanmu, secarik kertas ini menjadi bukti kisah rinduku padamu. Tatkala gelap menghimpit, bisik-bisik bayangmu menghampiri kegelisahanku. Dihujung pena, tulis rindu ku padamu. “Wahai bintangku, yang kian menghias langit nan jauh. Indahku padamu, cahayaku padamu. Kini rinduku tak berhujung, seakan menggerogoti pikiranku laksana rayap menghiasi kayu pintuku. Malam menjadi gusar, siang menjadi dahaga. Aku bertepi Read more
-
Tak kunjung hilang dirimu dalam benakku. Dirimu pergi meninggalkan sepucuk surat, berisi tentang perjalanan kita. Gimana kabarmu disana? Semoga kamu mendapat yang terbaik. Read more
-
Kala malam menyepi, dirimu duduk diantara keheningan. Menyapu segala bising, sehingga sayupmu begitu jelas. Tatkala aku bergumam tentangmu, dirimu tersipu. Namun, aku takut jika kau akan menghilang dari hadapanku. Dirimu menyegarkan layaknya oasis ditengah gersangnya padang pasir, namun aku khawatir bayanganmu itu ternyata menipuku. Aku takut ketika sudah menghampirimu, ternyata semua itu hanya khayalan dan Read more
-
Dalam diam ku berusaha melupakanmu, kuharap kaupun begitu. Terkekang dalam ingatan manis, namun teriris dengan tangis. Ingin ku melupakanmu. Dalam senyum aku merengut heran, tatkala aku melupakanmu. Heran dalam ingatan yang seakan melawan angan dengan kenangan. Sudahlah, melupakanmu sama saja aku akan terus mengingatmu dalam pikiran dan sanubariku. Read more
