Sakura Story

Kisah dan Puisi yang Bersemi dalam Sakura

prosa kritik

  • Sistem Kehidupan Baru

    Ia mengurung bahagia menjadi dilema, hingga harus bersiap terbawa arus. Layar menjadi arus utama kehidupan baru, menggerogoti pikiran menjadi secuil biji matahari. Rasional menjadi tabu, seperti isu yang tak boleh didengar siapapun. Tapi, mereka tetap hidup, karena benalu tak tahu malu. Kehidupan itu, akan selalu memberi dilema, kekecewaan hingga tak mengenal lagi kata bahagia. Bersiaplah, Read more

  • Mayoritas Jahil

    Diantara tiga pilihan, kalian memilih yang tengah. Tak bisa baca, bahkan menganalisis sebuah kata. Bagaimana kita bisa rangkul, jika kalian lebih suka memukul.Bahkan kalian tak mengerti kata perubahan,lebih suka keberlanjutan. Sebelumnya sudah hancur, lanjut hanya akan melebur58 persen bukan angka kecil, kalian lah mayoritas abstrak.Tak paham esensi hingga akhirnya terkena efisiensi.Dasar mayoritas, tak paham bahwa Read more