Sakura Story

Kisah dan Puisi yang Bersemi dalam Sakura

sastra cinta

  • Mencintai diri sendiri?

    Cintai diri kamu sendiri dulu, baru kamu mencintai orang lain. Begitu katanya. Namun setelah kucari tau, memang benar. Tapi, ada faktor yang hal itu tak bisa diterima sama sekali. Kenapa? Karena kita - kamu dan aku - makhluk sosial. Keberadaan lingkungan atau behaviour sekitar kita itu mendukung atau tidaknya cinta itu. Aku sedang belajar mencintai Read more

  • Menjadi Senja

    Siang hari begitu cepat Terik dan angin menerpa Tatkala kedua tangan ini menggenggam; Denganmu lebih baik; Kuyup yang menerpa Menjadi tawa sepasang remaja; Namun, senja menerpa Memisahkan insan dengan kegelapan Seakan yang datang menjadi keputusasaan Hingga harapan hanya khayalan. Kepadamu, maaf kita menjadi senja. Read more